Oleh Baim
Baru ku sadari kalau aku kehilangan
Terbangun dari tidur ku dan merasakan sepi
Kulihat api dan hujan bagaikan diriku dan dirimu
Seperti nya kau tak sama dengan diri ini
Namun ku yakin kau kembali untukku
Reef:
Aku yakin kau milikku untuk selamanya di sisiku
Ku berlari meraih mu
Masih ku rasakan kau milikku selamanya....
Selalu terlihat di setiap mimpiku
Kau coba tuk meraih setiap langkah gerakku
Kulihat bulan dan bintang itulah dirimu dan diriku
Seharus nya kau dan aku tetap memiliki
Namun ku yakin kau kembali untukku
Back to Reff:
Selalu milikku...selalu milikku
Back to Reff:
Namun ku yakin kau kembali untukku...(3X)
“Whatever we possess becomes of double value when we have the opportunity of sharing it with others"
Saturday, February 16, 2008
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Related Posts
-
Right things vs things right Apa perbedaan mendasar antara Pemimpin (Leader) dengan Manager “Leadership is about doing the right th...
-
Jika pada keyboard kita mengenal tombol "Delete" dan "Backspace" untuk menghapus, maka pada kalkulator terdapat 4 tip...
-
Istilah perbankan akhir-akhir cukup banyak dan cukup membingungkan bagi orang awam seperti kita. Mulai dari istilah Digital Rupiah, uang ele...
-
Kanban Board Terdiri dari: Prioritized backlog (to-do-list) : merupakan daftar pekerjaan yang diprioritaskan untuk dikerjakan. Work in pr...
-
Dalam artikel Quick Count, Exit Poll, dan Real Count sebelumnya terdapat 2 sumber berbeda menyebutkan mengenai jumlah rekap provinsi, yait...
No comments:
Post a Comment