Setelah mencoba aplikasi Strava untuk olahraga bersepeda dan Runkeeper untuk olahraga lari dan bersepeda, akhirnya aku putuskan untuk mencoba cari aplikasi lain. Dan aplikasi lain yang aku pilih adalah Google Fit.
Google Fit adalah aplikasi kesehatan yang sekaligus menjadi gudang penyimpanan data aktivitas untuk jalan, lari dan bersepeda. Untuk itu user perlu memasukkan data secara manual seperti tinggi dan berat badan.
Yang menarik adalah Google Fit bisa diakses di web karena memiliki basis web, yaitu di Google.com/fit.
Aplikasi Google Fit mirip dengan aplikasi Apple’s Health.
Dengan Google Fit kita bisa atur goals atau tujuan penggunaan Aplikasi Google Fit ini. Misalnya mengatur tujuan harian atau daily goals seperti berjalan sebanyak 10.000 langkah per hari sesuai rekomendasi dokter.
Sumber :
http://www.gadgetgan.com/cek-kesehatanmu-dengan-aplikasi-google-fit-download-sekarang/4021/
http://tekno.kompas.com/read/2014/10/30/15550087/Google.Fit.Bisa.Pantau.Mobilitas.Pengguna.Android
“Whatever we possess becomes of double value when we have the opportunity of sharing it with others"
Monday, October 2, 2017
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Related Posts
-
Masih ada yang menganggap bahwa Pindang adalah termasuk jenis ikan di laut. Termasuk aku dulunya. Sehingga semisal terdapat tebakan "Se...
-
Mimpi, Kerja Keras, dan Waktu yang Akan Membuktikan Mimpi adalah suatu idealisme cita-cita. Ia adalah kompas yang menuntun langkah manusia u...
-
Jika sebelumnya 12 Desember 2012 dan 10 November 2014 menjajal Hotel Nusantara, maka untuk yang ketiga kalo aku mau mencoba tempat peristira...
-
FILOSOFI POHON (UJIAN) "Semakin tinggi pohon, semakin lebat buahnya dan semakin kencang angin menerpanya" Semakin kita berada di p...
-
Perjalanan Pulang Hari Sabtu selalu membawa aroma pulang. Bagi kami, keluarga kecil dari Sidoarjo, akhir pekan kali ini bukan sekadar istira...
No comments:
Post a Comment