Kemarin ada artikel menarik yang aku baca namun belum sempat aku tuangkan dalam blog ini karena butuh waktu untuk mencernanya dan memahaminya. Yaitu mengenai paham radikal dan liberal dikarenakan memahami apa yang dibaca secara tekstual dan kontekstual.
Tersurat dan tersirat.
Memang tidak dipungkiri terjadi benturan antara paham ekstrem dengan kaum fundamentalis, antara tekstual-konservatif dengan kontekstual-liberal.
Memahami secara kontekstual artinya kita melakukan penafsiran dengan mempertimbangkan motif dan keadaan, sehingga dapat menembus kebekuan metode tekstual yang dinilai statis dan beku karena selalu terbelenggu dengan bunyi teksnya saja.
Sehingga lebih bijak jika kita mampu mengkolaborasikan antara tekstual dan kontekstual dalam ilmu sehingga kita akan lebih bijaksana dan melaksanakan fungsi kehidupannya.
Sehingga kita tidak menjadi fanatik dengan ayat tekstual tanpa mempertimbangkan ayat kontekstual. Dan kita juga tidak akan tersesat karena terlalu mengagungkan ayat kontekstual dan mengabaikan ayat tekstual.
Sumber :
http://www.icmi.or.id/blog/2016/04/moderasi-jalan-tengah-menghadapi-radikalisme
http://islamidia.com/al-quran-dan-modernitas/
https://www.kompasiana.com/zakimu79/nuzulul-quran-beda-ayat-tekstual-dan-kontekstual_593dd38dc8afbde439bc1d79
“Whatever we possess becomes of double value when we have the opportunity of sharing it with others"
Monday, February 19, 2018
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Related Posts
-
Ratu Elizabeth II merupakan ratu monarki konstitusional dari 16 negara berdaulat (Alam Persemakmuran) dan teritori beserta dependensinya, se...
-
Laptop dan secangkir kopi sebaiknya jangan disandingkan. Karena hal ini sangat beresiko. Jadi lupakan menyandingkan secangkir kopi favori...
-
Jika pada keyboard kita mengenal tombol "Delete" dan "Backspace" untuk menghapus, maka pada kalkulator terdapat 4 tip...
-
Sebagai warisan dunia tembok yang terkenal di dunia bukan hanya Great Wall of China atau Tembok Raksasa Cina / Tiongkok, tapi masih ada beb...
-
First Aid for Choking Cara menolong bayi yang tersedak berbeda dengan cara menolong anak yang tersedak. Berikut ini adalah langkah-langkah d...
No comments:
Post a Comment