Dalam artikel "Britain moves up the world manufacturing league table", sebenarnya lebih banyak menjelaskan peringkat dari negara Inggris yang naik, yaitu dari peringkat 11 pada tahun 2012, kemudian pada tahun 2015 naik ke peringkat 8.
Namun bukan itu yang menjadi keterarikanku.
Tabel di atas adalah "The World Manufacturing League Table" yang berisi angka-angka untuk output manufaktur negara-negara dalam value atau dalam dolar AS dari tahun 1970 hingga tahun 2015.
Pada tabel yang sama tertera bahwa pada tahun 1970 Indonesia masih di peringkat 19, namun naik ke peringkat 18 dari tahun 1980 hingga tahun 2005. Di tahun 2006 hingga tahun 2010 peringkat Indonesia naik ke nomor 15. Kemudian naik lagi di peringkat 12 dan 13 sejak tahun 2011 hingga 2014.
Dan terakhir berdasarkan data tersebut tahun 2015 Indonesia naik kembali dan bertengger di peringkat ke 11.
Semoga Indonesia semakin jaya.
Sumber :
http://www.madeherenow.com/news/post/2017/01/27/britain-moves-up-the-world-manufacturing-league-table
“Whatever we possess becomes of double value when we have the opportunity of sharing it with others"
Thursday, April 5, 2018
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Related Posts
-
Laptop dan secangkir kopi sebaiknya jangan disandingkan. Karena hal ini sangat beresiko. Jadi lupakan menyandingkan secangkir kopi favori...
-
Bagi yang lahir dan besar di tahun 1980-an, maka akan pernah mengalami saat akan tidur mencari selimut untuk menghangat tubuh. Lalu 20 tahun...
-
Biasanya, saat mencetak dengan menggunakan Printer Epson terjadi error sehingga mengharuskan Reset Printer Epson secara Manual . Indikasi a...
-
Ratu Elizabeth II merupakan ratu monarki konstitusional dari 16 negara berdaulat (Alam Persemakmuran) dan teritori beserta dependensinya, se...
-
Sebelumnya sudah dibahas dengan judul artikel yang sama, yaitu pengolahan limbah cair . Berikut ini adalah langkah-langkah pengolahan limbah...
No comments:
Post a Comment